Apa itu Hiperpigmentasi?
Hiperpigmentasi adalah kondisi kulit yang sering terjadi, biasanya ditandai dengan adanya spot atau bercak kulit berwarna coklat dan kehitaman di area (wajah) tertentu. Sejatinya, kondisi kulit hiperpigmentasi tidak berbahaya, tetapi secara estetika, warna coklat tidak merata ini dapat mengganggu penampilan dan banyak orang mengeluhkan kondisi hiperpigmentasi.
Reservasi
Hubungi ke 0877-8671-0563
Hiperpigmentasi Treatment
Mampu mengatasi pigmentasi seperti melasma dan bekas jerawat hitam
Mengatasi Hiperpigmentasi
Meski terlihat sepele, perawatan untuk menghilangkan hiperpigmentasi dibutuhkan usaha dan kesabaran ekstra. Apalagi jika flek coklatnya sudah terlanjur tebal dan lebar. Meskipun begitu, hiperpigmentasi ini dapat dicegah dan diatasi dengan beberapa cara, diantaranya : krim skincare, art peel, laser, micro needle, dan skin booster.
Jenis-jenis Hiperpigmentasi
